Helmy Yahya dan Denny Malik Bangkitkan Tren Pop Culture Era 80-an Lewat Festival Lintas Melawai Vol 2


Helmy Yahya melanjutkan Lintas Melawai 2024 akan menghadirkan beragam acara, dari kuliner, games, pawai otomotif dari komunitas mobil dan motor, hingga pentas musik. Nama-nama seperti Fariz RM, Kla project, Trio Libels, Achmad Albar, Sandro Tobing, Krakatau, ada Pacaran Sinar Petromax (PSP), hingga Ikang Fawzi, turut memeriahkan festival ini.

“Kita janjikan lintas Melawai agenda tahunan, bahwa budaya gak pernah mati,” ujar Helmy Yahya.



Artikel Asli

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *